Muncul di FYP TikTok adalah hal yang pastinya kamu inginkan sebagai kreator konten. Sebab, hal itu menjamin bahwa postinganmu bakal menjadi viral.

Tapi bagaimana cara agar kontenmu bisa masuk ke FYP? Salah satunya adalah dengan menggunakan hashtag FYP TikTok.

Penggunaan hashtag tersebut tidak akan langsung membuat videomu terkenal di FYP. Namun, keberadaannya akan membantu agar kontenmu mudah ditemukan orang, sehingga nantinya bisa direkomendasikan ke kalangan luas melalui FYP.

Lalu, apa saja hashtag yang perlu digunakan agar konten bisa terkenal? Simak daftarnya di artikel ini!

Apa Itu FYP dan Apa Hubungannya dengan Penggunaan Hashtag FYP TikTok?

FYP adalah singkatan dari “For You Page”, yaitu istilah untuk halaman utama yang pengguna temui ketika membuka aplikasi TikTok.

Sedikit berbeda dari halaman utama di platform media sosial lainnya, FYP mengutamakan personalisasi konten. Jadi, para pengguna akan sering menjumpai postingan-postingan yang sesuai dengan selera mereka, meskipun berasal dari akun-akun yang tidak mereka ikuti.

Untuk menyajikan konten yang relevan, algoritma TikTok memperhatikan aktivitas para pengguna. Sebagai contoh, kamu akan menemui beberapa rekomendasi video kuliner di FYP jika sering berinteraksi dengan konten-konten dengan topik serupa.

Rekomendasi di FYP akan selalu berubah dan mengikuti kebiasaan masing-masing pengguna di TikTok. Maka dari itu, tidak heran jika isi FYP-mu berbeda dari milik orang lain.

Personalisasi yang dilakukan algoritma TikTok dipengaruhi beberapa faktor, yaitu:

  • Interaksi, seperti jumlah penayangan video, like, dan komentar
  • Informasi video, meliputi judul, caption, dan hashtag FYP TikTok
  • Informasi perangkat pengguna, misalnya lokasi dan bahasa yang digunakan

Karena untuk mendapatkan banyak interaksi itu membutuhkan proses, langkah pertama yang bisa kamu lakukan agar bisa muncul di FYP adalah melengkapi informasi video, termasuk menambahkan hashtag yang sesuai dengan isi video tersebut.

Dengan adanya hashtag di caption, postinganmu bisa muncul di hasil pencarian pengguna terhadap hashtag tersebut. Nantinya, para penonton pasti tidak segan untuk memberikan like, komentar, dan share kalau kontenmu menarik. Itulah mengapa kamu perlu menambahkan hashtag yang relevan.

Kesesuaian hashtag FYP TikTok dengan isi video juga penting untuk kinerja algoritma TikTok. Algoritma tersebut memperhatikan hashtag untuk mengkategorikan konten dan merekomendasikannya ke penonton yang menyukai konten-konten lainnya dengan hashtag serupa.

Mengapa Kontenmu Harus Tampil di FYP?

Muncul di FYP adalah tujuan semua kreator TikTok karena bisa memberikan beberapa manfaat, yaitu:

  1. Meningkatkan engagement
    Algoritma TikTok merekomendasikan video yang topiknya sesuai dengan kesukaan audiens. Salah satu indikatornya adalah hashtag-hashtag FYP TikTok yang digunakan dalam caption. Jadi, konten-konten yang muncul di FYP umumnya mendapatkan like, komentar, dan share yang sangat banyak.
  1. Memperluas jangkauan audiens
    Dengan muncul di FYP, tentunya kamu bisa menjangkau orang-orang yang belum kenal denganmu. Itulah mengapa FYP merupakan salah satu cara menambah follower TikTok.
  1. Membangun komunitas yang setia kepadamu
    Bertambahnya jumlah pengguna yang bisa kamu jangkau membuka kesempatan bagimu untuk membangun komunitas. Untuk itu, kamu harus senantiasa merespon komentar-komentar yang diberikan audiens, sehingga mereka senang berkomunikasi denganmu.
  1. Membuka peluang monetisasi konten
    Kalau sudah terkenal di FYP, langkah kamu bisa belajar cara mendapatkan uang dari TikTok, seperti Creator Fund, affiliate marketing, dan kolaborasi dengan brand.

340+ Hashtag FYP TikTok

Ini dia beberapa hashtag yang sering digunakan di TikTok. Menggunakannya tidak akan serta-merta membuat kontenmu direkomendasikan di FYP, tetapi bisa membantu kontenmu ditemukan audiens. Jadi, kamu sudah satu langkah lebih dekat ke FYP dengan menambahkan hashtag-hashtag berikut ini di caption.

Kamu boleh cek daftar hashtag satu per satu atau langsung melihat ke kategori yang sesuai dengan postinganmu.

1. Hashtag TikTok FYP Terpopuler

Di bawah ini adalah deretan tagar yang paling sering digunakan di TikTok. Sebagian besar hashtag FYP TikTok ini tidak termasuk di dalam niche atau kategori apapun, tetapi boleh kamu tambahkan ke caption karena bisa meningkatkan jangkauan audiens.

  • #fyp
  • #ForYou
  • #ForYouPage
  • #fypindonesia
  • #fypchallenge
  • #ThisIs4You
  • #TikTok
  • #TikTokChallenge
  • #TikTokIndonesia
  • #TikTokTrend
  • #TikTokFamous
  • #TikTok4Fun
  • #TikTokers
  • #duet
  • #live
  • #trending
  • #comedy
  • #love
  • #funny
  • #komediviral
  • #viral
  • #ViralVideo
  • #meme
  • #featureme
  • #dance
  • #like
  • #likes
  • #bhfyp
  • #video
  • #ExplorePage
  • #fashion
  • #follow
  • #explore
  • #photography
  • #FollowForFollowBack
  • #FollowForFollow
  • #quotes
  • #LikeForLike
  • #GoodVibes
  • #memories
  • #happy
  • #music
  • #fun
  • #memes
  • #FollowMe
  • #LoveYouTikTok
  • #cute
  • #trend
  • #BestVideo
  • #quotes
  • #awesome

2. Hashtag FYP TikTok untuk Postingan Lucu

Jika kamu ingin membagikan lelucon, prank, atau video lainnya yang bertujuan untuk membuat penonton tertawa, daftar tagar FYP TikTok di bawah ini bisa jadi pilihan.

  • #TikTokFun
  • #tiktokcomedy
  • #JustForLaughs
  • #SillyMoments
  • #HappyDance
  • #ComedyCentral
  • #PrankWars
  • #FunChallenge
  • #JokeOfTheDay
  • #LOL
  • #haha
  • #SmileMore
  • #joyful
  • #entertainment
  • #FunnyVideos
  • #LaughterIsTheBestMedicine
  • #MemeLife
  • #hilarious
  • #cheerup
  • #humor
  • #standupcomedy
  • #memes
  • #dankmeme
  • #comedyking
  • #comedycouple
  • #couplecomedy
  • #lucu
  • #meme
  • #comedychallenge
  • #comedystar
  • #sofunny
  • #funnycomedy
  • #momen lucu
  • #funnyact
  • #funnydog
  • #tertawa
  • #komedi

3. Hashtag TikTok FYP untuk Konten Produk dan Tips Kecantikan

Apakah kamu kreator konten yang berhubungan dengan kecantikan atau perawatan tubuh? Jika ya, kamu tentu wajib menambahkan hashtag FYP TikTok yang sesuai, misalnya yang terdaftar di bawah ini.

  • #hairtransformation
  • #nailsoftiktok
  • #fragrance
  • #fragrancetiktok
  • #lipfiller
  • #glassskin
  • #cosmetology
  • #beautyroutine
  • #shinyhair
  • #style
  • #lashes
  • #nails
  • #skincare
  • #grwmforschool
  • #makeuplook
  • #homebeautyhacks
  • #beauty
  • #beautyhacks
  • #beautytips 
  • #beautyaddict
  • #beautytt
  • #beautiful
  • #unlockbeauty
  • #mua
  • #pretty
  • #beautycare
  • #skincareroutine
  • #beautyproducts
  • #beautysalon
  • #beautyblogger
  • #beauty4charity
  • #beautybeast
  • #sleepingbeauty
  • #naturalbeauty
  • #hudabeauty
  • #beautyofnature
  • #kecantikan
  • #kecantikanvideo
  • #makeup
  • #makeupartist
  • #kecantikanalami

4. Hastag TikTok agar FYP untuk Kategori Fashion

TikTok terkenal akan video-video yang menggambarkan tren gaya hidup terkini, termasuk fashion. Nah, kalau kamu ingin memposting konten yang ada hubungannya dengan pakaian dan aksesoris, deretan hashtag FYP TikTok berikut ini patut kamu gunakan.

  • #fashion
  • #ootd
  • #style
  • #outfitinspo
  • #coquette
  • #tiktokshopping
  • #tiktokshopfinds
  • #ttshop
  • #thrift
  • #model
  • #tiktokfashion
  • #fashionblogger
  • #mensfashion
  • #outfitideas
  • #fashionhacks
  • #streetstyle
  • #sustainablefashion
  • #fashiontips
  • #bag
  • #prom
  • #thrifting
  • #clothes
  • #sneakerheads
  • #hijab
  • #jumpsuit
  • #bodysuit
  • #winteroutfits
  • #sweater
  • #sweatshirt
  • #styleinspiration
  • #sweaterweather
  • #hoodie
  • #jersey

5. Hashtag TikTok FYP untuk Konten Tentang Pertemanan

Kamu membagikan momen kebersamaan dengan teman-teman dekat di TikTok? Tidak ada salahnya jika kamu ingin agar postingan tersebut tampil di FYP. Dari postingan itu, justru orang lain mungkin bisa terinspirasi.

Nah, di bawah ini adalah daftar hashtag FYP TikTok untuk kategori pertemanan.

  • #friendship
  • #friends
  • #bestfriends
  • #friendsforever
  • #friendshipquotes
  • #bestie
  • #BestiesForever
  • #BestieAdventure
  • #BestieCrew
  • #BestiesInAction
  • #friendshipday
  • #friendshipismagic
  • #friendshipforever
  • #friendshipgoals
  • #friendshipneverends
  • #FriendshipJourney
  • #bff
  • #BFFGoals
  • #BFF4Life
  • #BFFTime
  • #BFFForever
  • #goodfriends
  • #BFFFunnyMoments
  • #FriendshipBond
  • #SquadGoals

6. Hashtag TikTok FYP untuk Postingan Kuliner

TikTok juga terkenal sebagai tempat orang-orang memposting video makanan dan minuman. Kalau kamu ingin food blogging atau menunjukkan cara membuat masakan tertentu, tagar FYP TikTok yang ada di bawah ini patut kamu gunakan.

  • #food
  • #foodie
  • #yummy
  • #foodblogger
  • #foodlover
  • #fooodoftheday
  • #delicious
  • #healthyfood
  • #sweet
  • #homemade
  • #foodtruck
  • #restaurant
  • #cooking
  • #chef 
  • #foodporn
  • #cook
  • #dinner
  • #tasty
  • #homecooking
  • #kitchen
  • #lunch
  • #cookingathome
  • #foodgasm
  • #eat
  • #recipes
  • #videorecipe
  • #tiktokrecipe
  • #vegan
  • #baking
  • #foodblog
  • #dessert
  • #tiktokfood
  • #foodfestontiktok
  • #comfortfood
  • #ilovefood
  • #resepku
  • #makanansehat
  • #tiktokresep
  • #resepbaru
  • #makananenak

7. Hashtag FYP TikTok untuk Konten Wisata

Apakah kamu seorang kreator konten travel? Atau sekedar suka posting tentang perjalanan bersama teman atau keluarga ke suatu tempat? Pokoknya, kalau untuk konten tentang wisata, daftar hashtag berikut ini tidak boleh kamu lewatkan.

  • #travel
  • #explore
  • #traveltiktok
  • #tiktoktravel
  • #adventure
  • #thingstodo
  • #hotel
  • #fair
  • #statefair
  • #traveling
  • #scenery
  • #budgettravel
  • #traveltips

8. Tagar FYP TikTok untuk Konten Kesehatan dan Olahraga

Kini membagikan informasi mengenai kesehatan tubuh merupakan hal yang umum di TikTok dan media sosial lainnya. Informasi itu biasanya berupa edukasi gaya hidup sehat, termasuk olahraga dan pola makan. Jika kamu ingin upload video yang isinya demikian, jangan lupa tambahkan beberapa hashtag FYP TikTok dari daftar berikut ini.

  • #health
  • #Healthy
  • #healthyrecipes
  • #healthcare
  • #HealthyFood
  • #healthtips
  • #healthyeating
  • #healthylife
  • #healthcoach
  • #HealthCheck
  • #healthhack
  • #healthyliving
  • #healthylifestyle
  • #nutrition
  • #diet
  • #wellness
  • #selfcare
  • #personaltrainer
  • #mentalhealth
  • #weightloss
  • #workout
  • #training
  • #bodybuilding
  • #sport
  • #yoga
  • #running
  • #gymlife
  • #muscle
  • #crossfit
  • #exercise
  • #gym
  • #workoutmotivation
  • #powerlifting
  • #fitfam
  • #fitnessjourney
  • #fitnessgirl
  • #cardio
  • #fitnessaddict
  • #running
  • #abs
  • #fitlife
  • #bodybuilder

9. Hashtag FYP TikTok untuk Konten Kesenian

Apabila kamu seorang pelukis, musisi, dancer atau pegiat seni lainnya, menampilkan karya di TikTok tentu merupakan hal yang tidak boleh dilewatkan. Agar semakin banyak penonton yang melihat kontenmu, gunakan hashtag-hashtag dari daftar di bawah ini.

  • #music
  • #musician
  • #artist
  • #singer
  • #newmusic
  • #musicproduction
  • #musicfestival
  • #musiclife
  • #concert
  • #musiclover
  • #cover
  • #livemusic
  • #musicproducer
  • #band
  • #song
  • #musicianlife
  • #dance
  • #choreography
  • #dancechallenge
  • #dancevideo
  • #dancer
  • #dj
  • #dancemusic
  • #dancefloor
  • #dancecover
  • #painting
  • #art
  • #artist
  • #artwork
  • #drawing
  • #illustration
  • #sketch
  • #artoftheday
  • #acrylicpainting
  • #artlife
  • #oilpainting
    #contemporaryart
  • #creative
  • #artgallery
  • #portrait
  • #modernart

10. Hashtag FYP TikTok untuk Tips Dekorasi dan Perawatan Rumah

Konten tentang dekorasi dan perawatan rumah umumnya ramai di TikTok karena dekat dengan kebutuhan banyak orang. Nah, jika kamu ingin membuat konten yang termasuk dalam kategori itu, pastikan beberapa dari hashtag berikut ini ada di caption.

  • # cleaninghacks
  • # cleaningmotivation
  • # cozyvibes
  • # carpet
  • # cozyathome
  • # cleaningtips
  • # deepclean
  • # decorating
  • # bathroomdesign
  • # homegoodsfinds
  • # deepcleaning
  • # homecleaning
  • # realtors
  • # easydiy
  • # homestyle
  • # organized
  • # holidaydecor
  • # buildingahouse
  • # moderndesign

Cara Mencari Hashtag FYP TikTok yang Relevan untuk Kontenmu

Daftar tagar FYP TikTok di artikel ini tentu bukan yang paling lengkap. Apalagi, kamu juga perlu mencari hashtag-hashtag lain jika ingin yang lebih sesuai dengan topik videomu.

Lalu, bagaimana cara menggali ide hastag TikTok biar FYP? Untungnya, ada beberapa trik yang bisa kamu lakukan, yaitu:

1. Gunakan Fitur Pencarian TikTok

Cara paling mudah untuk mencari hastag FYP TikTok hari ini adalah memanfaatkan fitur-fitur di aplikasi TikTok itu sendiri. Salah satunya adalah fitur pencarian yang bisa kamu akses melalui ikon kaca pembesar di pojok kanan atas.

Setelah mengetuk ikon tersebut, kamu bisa mencari ide hashtag FYP TikTok dengan mengetikkan kata kunci di kolom pencarian. Nanti TikTok akan memberikan rekomendasi tagar FYP TikTok yang mengandung kata kunci tersebut.

Daftar rekomendasi yang muncul menyertakan jumlah penggunaan masing-masing hashtag sehingga kamu bisa tahu tingkat popularitasnya. Dengan begitu, kamu bisa menentukan tagar apa saja yang sebaiknya digunakan.

2. Cek Tab Discover di TikTok

Kalau sudah biasa menggunakan aplikasi TikTok, kamu pasti tidak asing dengan tab Discover di bagian bawah layar, kan?

Nah, di tab tersebut kamu bisa cek daftar hashtag terpopuler saat ini. Bahkan, tersedia berbagai kategori hashtag FYP TikTok, seperti komedi, makanan, dan fashion, untuk mempermudahmu mencari tagar sesuai topik yang kamu inginkan.

Sayangnya, tab Discover kini belum tentu tersedia untuk semua pengguna TikTok. Barangkali, kamu justru menemui tab Friends atau Shop di tempat yang tadinya milik tab Discover.

Tapi jangan khawatir. Kalau kamu tidak bisa mengakses tab Discover, cara yang di bawah ini adalah penggantinya.

3. Lihat Daftar Tagar Populer di TikTok Creative Center

Sudah kenal TikTok Creative Center, belum? Ini adalah bagian dari website TikTok yang menyediakan informasi penting bagi kreator konten, termasuk daftar hashtag FYP TikTok yang paling populer.

Daftar tersebut tidak hanya memberitahumu hashtag TikTok FYP apa saja yang sedang naik daun. Jika kamu klik di hashtag, TikTok Creative Center akan menampilkan data-data terkait. Di antaranya yaitu berapa kali hashtag tersebut disebut, jumlah penayangan video yang dihasilkan, dan kategori yang berkaitan.

Bahkan, kamu bisa cek beberapa video populer yang menggunakan hashtag itu langsung dari TikTok Creative Center. Jadi, selain berguna ketika kamu mencari ide hastag TikTok agar FYP, TikTok Creative Center juga bisa jadi tempat referensi konten.

4. Perhatikan Hashtag yang Digunakan Kompetitor

Agar tahu apa saja hashtag FYP TikTok yang sebaiknya digunakan, tidak ada salahnya jika kamu mengintip daftar tagar yang digunakan kreator lainya. Tentunya, kreator yang perlu kamu perhatikan adalah yang niche atau topik kontennya sama denganmu, ya.

Tapi ingat, jangan contek semua tagar FYP TikTok yang kompetitor gunakan. Sebab, belum tentu semuanya bisa mendatangkan penonton. Selain itu, belum tentu tagar tersebut cocok dengan topikmu. 

Oleh karena itu, sambil melakukan riset terhadap kompetitor, sebaiknya kamu juga cek TikTok Creative Center untuk memastikan kesesuaian topik hashtag.

Pilih Hashtag FYP TikTok yang Tepat!

Penggunaan hashtag merupakan hal penting agar konten TikTok muncul di FYP. Jika berhasil tampil di halaman tersebut, videomu dijamin akan semakin terkenal dan berdampak positif terhadap citramu.

Untuk itu, kamu bisa menggunakan daftar hashtag TikTok FYP di artikel ini sebagai referensi. Sebagai tambahan, kamu juga perlu melakukan riset tagar sendiri. Caranya dengan memanfaatkan tab Discover di aplikasi TikTok, merujuk ke TikTok Creative Center, dan memeriksa hashtag-hashtag yang digunakan kreator lain.

Kami harap informasi di artikel ini bisa membantumu agar lebih sukses sebagai kreator di TikTok. Jika ingin tips lainnya seputar media sosial dan pembuatan konten, ikuti terus blog Gank, ya!

Share.

Leave A Reply

Gank is a content membership platform that helps content creators accept donations, sell goods and services, and manage memberships at 0% platform fees.

© 2024 ALL RIGHTS RESERVED by Gank.
Exit mobile version